1.31.2013

Tips 1

Foto apapun di sekeliling kita

     Kamera merupakan alat yang cukup sederhana untuk dipahami, yang  menjadikan alat ini begitu menarik adalah permainan teknis dan seni dalam memadukan cahaya. Berikut beberapa tips sederhana untuk mendapatkan foto yang unik di sekeliling kita :

1. Kenali lingkungan dimana kita akan melakukan pemotretan.
2. Pahami petunjuk manual dari kamera kita (film ,digital, pocket kamera, prosumer, dSLR, HP)
3. Cahaya merupakan elemen terpenting untuk menghasilkan foto yang menarik
4. Tentukan objek di bagian depan ( boleh benda hidup,benda mati, atau bahkan abstrak) dan background foto
5. Jika kita belum paham terkait pengaturan manual kamera maka tips lainnya adalah :

5.1. Fotolah objek apapun di dekat anda
5.2. Gunakan jenis kamera apapun
5.3. Fotolah sampai anda bosan baru belajar teknis kamera,
he2..ini tips dari pengalaman kami belajar dari kamera hp sampai dSLR  (nokia 2700 classic, N70, kamera saku casio ex-z75, fujifilm finepix av100, dan EOS 500d )













Tidak ada komentar:

Posting Komentar